Tentang Project
Desain Interior Rumah. Terlepas dari luas lahan yang di miliki, perlu rencana yang kreatif dalam merancang bangunan yang akan Anda tempati. Setiap sudut ruang tamu minimalis wajib di manfaatkan sebaik mungkin, sehingga menghasilkan penataan yang efisien dan baik.
Desain rumah minimalis menggunakan cat dinding berwarna monokrom. Jika Anda merasa warna putih itu terlalu polos, tambahkan material kayu atau dinding batu alam bermotif sederhana sebagai aksen.
INFORMASI | |
---|---|
Tahun | 2016 | Lokasi | Indonesia | Scope | Design & Build | Status | Completed | Klien | BPGK House Tasikmalaya |